Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan Tahun 2015

Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan
WWW.NEWBIESUKSES.COM - Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan

Hello sobat, kembali lagi bersama saya Admin Albert. Kali ini Admin Albert akan share tentang "Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan". Jadi ceritanya Admin kenal sama cara ini itu ketika Admin mencoba ngotak-ngatik gitu lah waktu dulu, eh ternyata banyak banget folder atau file yang sudah di hapus atau terhapus. Lalu admin coba coba deh dan file beserta folder Admin kembali lagi :v #Ini Cerita Admin, Mana Cerita Kalian? :V#

Nah jadi gini nih, bagi kalian yang secara sengaja atau tidak sengaja nih menghapus File atau Folder yang ada di Komputer atau Laptop kalian, pasti bingung donk?

  • Kalian : lah ini data penting nya kok kehapus sih? 
  • Admin : tenang sob, admin Albert akan memberitahu caranya.
Berikut ini Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan :
  1. Pertama buka aplikasi ini yang sudah tersedia biasa nya sih sudah ada di desktop 
    Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan
  2. Setelah di buka maka tampilan nya seperti ini jika kalian menggunakan Windows 8
    Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan
  3. Nah cara mengembalikannya bagaimana min? Caranya itu dengan mengklik kanan File atau Folder yang ingin di kembali kan kemudian pilih Restore. Contoh ingin mengembalikan folder yang sudah terhapus :
    Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan
  4. Nah kalau mau mengembalikan semua nya langsung bagaimana min? Kalian lihat gambar nomor 2, Kalian pilih Manage kemudian Restore all agar perlu membutuhkan waktu yang lama jika restore satu".
  5. Selesai deh..
Note : Cara ini hanya bisa mengembalikan file yang ada di Komputer atau Laptop kalian, jika file nya berada di Harddisk Eksternal atau Flashdisk memerlukan software tambahan.

Demikian Informasi tips dan trik yang bisa Admin Albert berikan tentang Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan. Jika ada kekurangan kata atau kurang jelas bisa ditanyakan di form komentar. Terima kasih sudah berkunjung :)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Mengembalikan File atau Folder Yang Di Hapus Tanpa Software Tambahan Tahun 2015"

Post a Comment

Jika anda memiliki saran, kritik atau referensi tentang blog ini silahkan berkomentarlah, karena saran, kritik atau referensi akan membangun blog kami menjadi lebih baik lagi.
Kami sangat menghargai komentar anda, baik itu komentar yang baik atau buruk tentang blog kami, karena dengan anda berkomentar kami ada dan akan menjadi lebih baik lagi.
© 2015 NewbieSukses Team and Albert K A✔